Analisis Potensi Bahaya dan Penilaian Risiko Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) pada Bengkel Motor di Kota Bogor
Abstract Views: 826   PDF Downloads: 692DOI:
https://doi.org/10.56211/factory.v2i2.420Keywords:
HIRADC; K3; Bahaya; Risiko; Bengkel Motor
Abstract
Bengkel motor termasuk jenis usaha di bidang otomotif yang banyak diminati oleh para pelaku bisnis. Setiap tahapan pekerjaan di bengkel motor memiliki potensi bahaya dan tingkat risiko tertentu terkait dengan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3). Sebagian besar bengkel, terutama bengkel non-resmi belum menganggap praktik K3 sebagai prioritas penting, kesadaran pekerja dalam penerapan K3 masih rendah, dan praktik K3 dirasakan menjadi beban biaya tambahan. Bengkel “Danne Motor” tidak terlepas dari potensi bahaya Penyakit Akibat Kerja (PAK) dan Kecelakaan Akibat Kerja (KAK). Bengkel tersebut belum melakukan identifikasi bahaya dan penilaian risiko K3 pada bisnis prosesnya, dan belum mendokumentasikannya secara sistematis. Tujuan penelitian adalah mengidentifikasi potensi bahaya, menilai risiko dan menentukan tindakan pengendalian di bengkel motor. Metode yang digunakan adalah Hazard Identification Risk Assessment and Determine Control (HIRADC). Hasil penelitian menunjukan terdapat 35 potensi bahaya pada pekerjaan maintenance dan repair, dengan 17,1% potensi bahaya berisiko tinggi berasal dari penggunaan martil/palu, arus listrik (konsleting), mesin motor panas, cipratan oli panas, dan sumber panas dari pergerakan piston. Berdasarkan hierarki tindakan pengendalian K3 yang telah dilakukan yaitu tindakan eliminasi 5,7%, rekayasa engineering 14,3%; administrative control 65,7%; dan penggunaan APD 14,3%. Saran dalam penelitian selanjutnya adalah form HIRADC dapat dilengkapi dengan kode bahaya, applicable regulation, residual risk, dan keterangan lainnya yang relevan. Metode HIRADC dapat dintegrasikan dengan tools root cause analysis sesuai dengan tujuan penelitian. Rencana penelitian selanjutnya adalah menganalisis implementasi HIRADC pada pekerjaan modifikasi motor, menggunakan root cause analysis pada permasalahan kritis di bengkel motor, dan penganggaran biaya implementasi K3 yang optimal pada usaha bengkel motor.
Downloads
References
Herawati, Yunisa. “Penjualan Sepeda Motor di Indonesia Terus Melaju”. Internet: https://www.viva.co.id/otomotif/motor/1656051-penjualan-sepeda-motor-di-indonesia-terus-melaju, Nov. 10, 2023 [Des. 6, 2023]
Bengkel Mania. “Perbedaan Bengkel Resmi dengan Bengkel Non-Resmi”. Internet: : https://bengkelmania.com/bengkel-motor-resmi-vs-non-resmi-mana-yang-lebih-unggul/, 2022. [Des.6, 2023]
Prabowo, Hermas, E. “Persatuan Bengkel Otomotif UMKM Indonesia”. Internet: https://pboin.or.id/, May 18, 2023 [Des. 6, 2023]
Rubiono, G. & Mukhtar, Anas. “Identifikasi dan Sosialisasi Keselamatan &Kesehatan Kerja Bengkel Sepeda Motor di Kabupaten Banyuwangi”. Jurnal Aplikasi Teknik dan Pengabdian Masyarakat, Volume 5(2), Juli 2021, Halaman 57-62. https://doi.org/10.36339/je.v5i2.433
Daulay, R.F. & Nuruddin, M. “Analisis K3 di Bengkel Dwi Jaya Motor dengan Menggunakan Metode HIRA Terintegrasi Metode FTA”. Jurnal Sistem Dan Teknik Industri, Volume 2(4), Juli 2021, Halaman 571-579. http://dx.doi.org/10.30587/justicb.v2i4.4246
Aditya, I. et al. “Analisis Pengendalian Bahaya dengan Metode Job Safety Analysis dan Fault Tree Analysis pada Pembuatan Rangka Custom Motor (Studi Kasus Di bengkel Sumber Maju Motor)”. Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri, Volume 5(2), Oktober 2022, Halaman 75-82. http://dx.doi.org/10.32493/jitmi.v5i2.y2022.p75-82
Efvandi, D.E., Kurniawan, M.D., & Dhartikasari, E. “Analisis Potensi Bahaya di Bengkel Mobil Dwi Jaya Motor Menggunakan Metode Job Safety Analysis”. Jurnal Serambi Engineering, Volume VII (4), Oktober 2022, Halaman 3978 – 3983. https://doi.org/10.32672/jse.v7i4.4896
Hakim, D.F., & Adhika, T. “Analisis Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dengan Menggunakan Metode Hazard and Operability (Hazop) pada Bengkel Motor”. Jurnal Syntax Admiration, Volume 3(12), Desember 2022, Halaman 1535-1543. https://doi.org/10.46799/jsa.v3i12.519
Khaeri, A.N. et al. “Pelatihan dan Penerapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) pada Kelompok Usaha Perbengkelan”. Jurnal Ilmiah Pengabdian dan Inovasi, Volume 1(2), Desember 2022, Halaman 285-290. https://doi.org/10.57248/jilpi.v1i2.71
Rahmawati, D. “Edukasi dan Implementasi Keselamatan Hasil Identifikasi Bahaya dan Pengendalian Risiko dengan Metode JSA dan HIRRARC”. ABDIMAYUDA: Indonesian Journal of Community Empowerment for Health, Volume 2(2), Agustus 2023, Halaman 43-49. https://doi.org/10.19184/abdimayuda.v2i2.35026
Tripariyanto, A.Y. & Rahayuningsih, S. “Penerapan Metode HIRA dan Fishbone Diagram Pada Praktek Siswa SMK yang Menimbulkan Resiko Kecelakaan Kerja Pada Bengkel Ototronik SMK”. Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri Universitas Kadiri, Volume 3 (2), April 2020, Halaman 90 – 103, https://doi.org/10.30737/jatiunik.v3i2.841
Na’am, M.M., Andesta, D., & Ismiyah E. “Analisis Keselamatan dan Kesehatan Kerja dengan Metode HIRA dan FTA pada Departemen Silo PT. XYZ”. MOTIVECTION : Journal of Mechanical, Electrical and Industrial Engineering, Volume 5 (3), Oktober 2023, Halaman 523-534. https://doi.org/10.46574/motivection.v5i3.277
Haristama, I.S., Zacoeb, A. & Susanti, L. “Risk Analysis of Occupational Hazards Using HIRADC Approach in the Implementation of Occupational Safety and Health Management System”. Journal of Engineering Research and Reports, Volume 25 (6), Juli 2023, Halaman 28-39. https://doi.org/10.9734/jerr/2023/v25i6940
Nurraudah, R. & Yuamita, F. “Analisis Risiko Potensi Kecelakaan Kerja Pada Pekerja Departemen Persiapan Produksi Menggunakan Metode HIRADC (Hazard Identification, Risk Assesment And Determining Control) (Studi Kasus: PT Mandiri Jogja International). Jurnal Teknologi dan Manajemen Industri Terapan (JTMIT), Volume 2 (3), September 2023, Halaman 159 – 167. https://doi.org/10.55826/tmit.v2i3.63
Rahardja, U. “Risk Assessment, Risk Identification, and Control in The Process Of Steel Smelting Using the Hiradc Method”. APTISI Transactions on Management (ATM), Volume 7 (3), September 2023, Halaman 261-272. https://doi.org/10.33050/atm.v7i3.2142
Maylasari, I. & Nuravida, F.R. “Analisis Risiko Keselamatan dan Kesehatan Kerja pada Aktivitas Service Mobil”. Jurnal Lentera Kesehatan Masyarakat, Volume 2(2), Agustus 2023, Halaman 62-72. https://jurnalkesmas.co.id/index.php/jlkm/article/view/29
Downloads
Article History
Pages: 46-59
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Fany Apriliani, Jasmina Atria Zulkhulaifah, Dhea Laita Aisara, Fakhri Refno Habibie, Muhammad Iqbal, Salva Arya Sonjaya
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Penulis yang mempublikasikan naskahnya pada Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri menyetujui ketentuan berikut:
Hak cipta atas artikel apapun dalam Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri dipegang penuh oleh penulisnya di bawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. dengan beberapa ketentuan sebagai berikut:
"Penulis mengakui bahwa Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri berhak sebagai yang mempublikasikan pertama kali dengan lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License / CC BY SA 4.0"
"Penulis dapat memasukan tulisan secara terpisah, mengatur distribusi non-ekskulif dari naskah yang telah terbit di jurnal ini ke dalam versi yang lain (misal: dikirim ke respository institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll), dengan mengakui bahwa naskah telah terbit pertama kali pada Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri."
"Pembaca diperbolehkan mengunduh, menggunakan, dan mengadopsi isi artikel selama mengutip artikel dengan menyebutkan judul, penulis, dan nama jurnal ini. Pengutipan tersebut dilakukan demi kemajuan ilmu pengetahuan dan kemanusiaan serta tidak boleh melanggar hukum yang berlaku."
Most read articles by the same author(s)
- Khairunniza Putri Alifka, Fany Apriliani, Analisis Pengendalian Kualitas Produk Menggunakan Metode Statistical Process Control (SPC) dan Failure Mode and Effect Analysis (FMEA) , Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri: Vol. 2 No. 3 (2024): Edisi April
- Jasmina Atria Zulkhulaifah, Fany Apriliani, Penerapan Six Sigma dan Metode Define, Measure, Analyze, Improve, Control (DMAIC) untuk Analisis Green Tyre Shortage di PT Merpati Putih , Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri: Vol. 2 No. 3 (2024): Edisi April
- Kharisma Estri Salekha, Fany Apriliani, Analisis Efektivitas Mesin Extruder1 dengan Metode Overall Equipment Effectiveness (OEE) pada Perusahaan Penghasil Ban di Kabupaten Bogor , Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri: Vol. 2 No. 3 (2024): Edisi April