Analisis Penentuan Rute Distribusi menggunakan Metode Nearest Neighbor di PT Medan Juta Rasa Tanjung Morawa
DOI:
https://doi.org/10.56211/factory.v1i1.110Keywords:
Rute Distribusi; Nearest Neighbor; Transportasi; Jarak; Biaya
Abstract
Permasalahan dalam penelitian ini adalah cara menentukan rute dalam kegiatan pendistribusian menggunakan metode nearest neighbor dan dari hasil usulan rute transportasi yang baru dapat meminimalkan jarak, waktu dan biaya pengiriman. Metodologi penelitian dimulai dari identifikasi masalah, studi lapangan, survei data, pengumpulan data, perhitungan jarak, biaya dan waktu yang digunakan perusahaan, perhitungan jarak, biaya dan waktu menggunakan metode nearest neighbor, analisa dan evaluasi, kesimpulan dan saran. Perbandingan rute awal dan rute usulan yaitu menggunakan 5 rute dan 5 kendaraan dan total jarak nya yaitu 288,8 km dan 233,14 km. Lalu perbandingan waktu pendistribusian rute awal dan rute baru yaitu 29, 38 jam dan 27,25 jam. Dan yang terakhir perbandingan biaya bahan bakar rute awal dan rute usulan sebesar Rp. 208.224 dan Rp. 168.091. Rute distribusi yang digunakan oleh perusahaan belum optimal dikarenakan saat pendistribusian produk, rute yang dipilih jaraknya jauh dari gudang dan lokasi tujuan selanjutnya jauh dari lokasi sebelumnya yang akan menambah biaya pendistribusian dan waktu pendistribusian. Sementara rute usulan menghasilkan total jarak, waktu dan biaya pendistribusian yang lebih sedikit.
Downloads
References
. Huda, M. M., Rakhawati, D. Y., & Nuha, H. 2015, Penentuan Rute Distribusi Menggunakan Metode Saving Matrix Untuk Meminimalkan Biaya Transportasi Di PT Lima Jaya Abadi. Jurnal Teknik Industri, 1, 1–14.
. Hutasoit, C. S., Susanty, S., & Imran, A. 2014, Penentuan Rute Distribusi Es Balok Menggunakan Algoritma Nearest Neighbour dan Local Search (Studi kasus di PT X). Reka Integra, 02(02), 268–276.
. Koswara, H., 2018, Penentuan Rute Distribusi Produk Kaos Pada Dobujack Inv. Menggunakan Metode Nearest Neighbour Dan (1-0) Insertion Intra Route. Jurnal Rekayasa Sistem & Industri (JRSI), 4(02), 192–198. https://doi.org/10.25124/jrsi.v4i02.286
. Leymena, L., W, C. S. B., & Sutopo, W., 2019, Analisis Penentuan Rute Distribusi Menggunakan Metode Nearest Neighbor. Seminar Dan Konferensi Nasional IDEC, E14.1-E14.7. https://idec.ft.uns.ac.id/wp-content/uploads/2019/05/ID119.pdf
. Link, L. A., 2020, Usulan Jadwal Dan Rute Distribusi Bahan Baku Utama Pada Ukm Yamie. http://e-journal.uajy.ac.id/22647/
. Muhammad, Bakhtiar, & Rahmi, M., 2017, Penentuan Rute Transportasi Distribusi Sirup Untuk Meminimalkan Biaya. Industrial Engineering Journal, 6(1), 10–15.
. Nurseto, S., 2018, Pengaruh Saluran Distribusi dan Promosi Terhadap Kinerja Pemasaran (Studi Kasus Pada UKM Furniture Kota Semarang). Jurnal Administrasi Bisnis, 7(2), 103. https://doi.org/10.14710/jab.v7i2.22695
. Oktaviana, W. N., & Setiafindari, W., 2019, Penentuan Rute Distribusi Kerupuk Menggunakan Metode Saving Matrix dan Nearest Neighbor. Jurnal INTECH Teknik Industri Universitas Serang Raya, 5(2), 81–86. https://doi.org/10.30656/intech.v5i2.1481
. Prasetyo, W., & Tamyiz, M., 2017, Vehicle Routing Problem Dengan Aplikasi Metode Nearest Neihbor. Journal of Research and Technology, 3(2).
. Rohandi, S. M., Imran, A., & Prassetiyo, H. 2014. Penentuan rute distribusi produk obat menggunakan metode sequential insertion dan Clarke & Wright savings (Studi kasus di PT X bandung). Reka Integra, 2(2), 34–45.
. Saving, W., Studi, H., Ud, K., Elisa, R., Chandra, C., Sunarto, M. J. D., & Mirza, Y. (n.d.). Penjadwalan Distribusi Barang Dengan Metode Clarke-.
. Suyudi, A., Imran, A., & Susanty, S., 2015, Usulan Rancangan Rute Pendistribusian Air Galon Hanaang Menggunakan Algoritma Nearest Neighbour Dan Local Search *. Jurnal Online Institut Teknologi Nasional, 03(04), 264–272. https://ejurnal.itenas.ac.id/ index.php/rekaintegra/article/view/924
. Wulandari, C. B. K., 2020, Penentuan Rute Distribusi Menggunakan Metode Nearest Neighbors dan Metode Branch and Bound Untuk Meminimumkan Biaya Distribusi di PT. X. Jurnal Optimasi Teknik Industri (JOTI), 2(1), 7. https://doi.org/ 10.30998/ joti.v2i1.3848
. Kotler, Philip, 2006, Manajemen Pemasaran, Jilid 1 Edisi 12, terjemahan Benyamin Molan.
Jakarta: Macanan Jaya Cemerlang.
. Tjiptono, Fandy, 1995, Strategi Pemasaran. Yogyakarta: Andi.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Putri Lestari, Abdurrozaq Hasibuan, Bonar Harahap

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Penulis yang mempublikasikan naskahnya pada Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri menyetujui ketentuan berikut:
Hak cipta atas artikel apapun dalam Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri dipegang penuh oleh penulisnya di bawah lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. dengan beberapa ketentuan sebagai berikut:
"Penulis mengakui bahwa Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri berhak sebagai yang mempublikasikan pertama kali dengan lisensi Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License / CC BY SA 4.0"
"Penulis dapat memasukan tulisan secara terpisah, mengatur distribusi non-ekskulif dari naskah yang telah terbit di jurnal ini ke dalam versi yang lain (misal: dikirim ke respository institusi penulis, publikasi ke dalam buku, dll), dengan mengakui bahwa naskah telah terbit pertama kali pada Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri."
"Pembaca diperbolehkan mengunduh, menggunakan, dan mengadopsi isi artikel selama mengutip artikel dengan menyebutkan judul, penulis, dan nama jurnal ini. Pengutipan tersebut dilakukan demi kemajuan ilmu pengetahuan dan kemanusiaan serta tidak boleh melanggar hukum yang berlaku."
Most read articles by the same author(s)
- M. Surya Hidayat, Abdurrozzaq Hasibuan, Bonar Harahap, Suhela Putri Nasution, Pemanfaatan Tandan Kosong Kelapa Sawit Sebagai Bahan Pupuk di PT Karya Hevea Indonesia , Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri: Vol. 1 No. 2 (2022): Edisi Desember